Dalimunthe, Mita Medina (2023) Pengaruh servicescape dan kualitas pelayanan frontliner terhadap kepuasan nasabah (studi pada PT. Bank Muamalat Indonesia KCU Padangsidimpuan). Undergraduate thesis, UIN Syekh Ali Hasan Ahmad Addary Padangsidimpuan.
Text
1940100236.pdf - Accepted Version Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike. Download (4MB) |
Abstract
Perkembangan dari Bank Muamalat KCU Padangsidimpuan yang telah ditinjau bahwa minimnya minat masyarakat untuk menggunakan Bank Muamalat tersebut dikarenakan kurangnya kualitas pelayanan dan fasilitas yang ada sehingga menyebabkan masyarakat lebih memilih bank konvensional daripada bank syariah tersebut. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh servicescape dan kualitas pelayanan frontliner terhadap kepuasan nasabah pada PT. Bank Muamalat Indonesia KCU Padangsidimpuan. Metode penelitian yang digunakan ialah metode penelitian kuantitatif. Teknik pengumpulan data menggunakan wawancara, angket, dan dokumentasi dengan jumlah sampel 87 responden dan menggunakan teknik rumus Slovin. Teknik analisis data dengan menggunakan statistic yaitu SPSS versi 23. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa secara parsial servicescape berpengaruh positif terhadap kepuasan nasabah dengan Thitung (1,666) > Ttabel (1,663). Variabel Kualitas pelayanan frontliner secara parsial berpengaruh positif terhadap kepuasan nasabah dengan Thitung (4,520) > Ttabel (1,663). Selain itu, terdapat pengaruh variabel servicescape dan kualitas pelayanan secara frontliner bersama-sama (simultan) terhadap kepuasan nasabah PT. Bank Muamalat Indonesia KCU Padangsidimpuan dengan Fhitung (10,594) > Ftabel (3,105).
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Supervisors: | H. Aswadi Lubis, S.E., M.Si dan Indah Permatasari Siregar, M.Si |
Keywords: | Kepuasan nasabah; Servicescape; Frontliner |
Subjects: | 15 COMMERCE, MANAGEMENT, TOURISM AND SERVICES > 1505 Marketing > 150501 Consumer-Oriented Product or Service Development 18 LAW AND LEGAL STUDIES > 1801 Law > 180127 Mu'amalah (Islamic Commercial & Contract Law) > 18012724 Islamic Banking |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Perbankan Syariah |
Depositing User: | Ms Fatimah Adzahro Ramadani Gaja |
Date Deposited: | 31 Jan 2024 01:43 |
Last Modified: | 31 Jan 2024 01:43 |
URI: | http://etd.uinsyahada.ac.id/id/eprint/10125 |
Actions (login required)
View Item |