Electronic Theses of UIN Syekh Ali Hasan Ahmad Addary Padangsidimpuan

Pengaruh pengetahuan fiqih terhadap pengamalan ibadah shalat santri kelas II Madrasah Tsyanawiyah Pondok Pesantren Taman Perguruan Islam (TPI) Purba Sinomba Kecamatan Padang Bolak

Siregar, Marhot Halomoan (2011) Pengaruh pengetahuan fiqih terhadap pengamalan ibadah shalat santri kelas II Madrasah Tsyanawiyah Pondok Pesantren Taman Perguruan Islam (TPI) Purba Sinomba Kecamatan Padang Bolak. Undergraduate thesis, IAIN Padangsidimpuan.

[img] Text
06 311 107.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB)

Abstract

Permasalahan dalam penelitian ini adalah bagaimana gambaran pengetahuan fiqih dikalangan santri kelas II Madrasah Tsyanawiyah Taman Perguruan Islam (TPI) Purba Sinomba Kecamatan Padang Bolak, bagaimana gambaran pengamalan ibadah shalat santri kelas II Madrasah Tsyanawiyah Pondok Pesantren Taman Perguruan Islam (TPI) Purba Sinomba Kecamatan Padang Bolak. Apakah terdapat pengaruh yang signifikan antara pengetahuan fiqih dan pengamalan ibadah shalat santri kelas II Madrasah Tsyanawiyah Pondok Pesantren TPI Purba Sinomba. Berdasarkan masalah diatas, maka tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui gambaran pengetahuan fiqih dikalangan santri kelas II Madrasah Tsyanawiyah Taman Perguruan Islam (TPI) Purba Sinomba Kecamatan Padang Bolak, Apakah terdapat pengaruh yang signifikan antara pengetahuan fiqih dengan pengamalan ibadah shalat santri kelas II Madarasah Tsyanawiyah Pondok Pesantren Taman Perguruan Islam (TPI) Purba Sinomba Kecamatan Padang Bolak. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dan tehnik analisis statistic kolerasional. Adapun instrument pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah test dan angket yang diolah statistik. Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan diperoleh kesimpulan sebagai berikut : Terdapat pengaruh yang signifikan antara pengetahuan fiqih dengan pengamalan ibadah shalat santri kelas II Madrasah Tsyanawiyah Pondok Pesantren Taman Perguruan Islam (TPI) Purba Sinomba Kecamatan Padang Bolak yaitu ditemukan angka korelasi sebesar 0,832. rhitung = 0,832 > rtabel = 0,284. thitung = 10, 389 > ttabel = 1,677. Persamaan rekresi Ŷ = a + bX = 19,57 + 2,98 Fhitung = 107,3 > Ftabel = 7,095 Dengan demikian hipotesa yang berbunyi “terdapat pengaruh yang signifikan antara pengaruh pengetahuan fiqih terhadap pengamalan ibadah shalat santri kelas II Madrasah Tsyanawiyah Pondok Pesantren Taman Perguruan Islam (TPI) Purba Sinomba Kecamatan Padang Bolak.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Supervisors: Hj.Zulhimma,S.Ag.,M.Pd dan Rosnani Siregar,M.Ag
Keywords: Pengetahuan fiqih, Ibadah shalat, Santri
Subjects: 13 EDUCATION > 1301 Education Systems > 130109 Pesantren (Islamic boarding school)
22 PHILOSOPHY AND RELIGIOUS STUDIES > 2204 Religion and Religious Studies > 220403 Islamic Studies
22 PHILOSOPHY AND RELIGIOUS STUDIES > 2204 Religion and Religious Studies > 220403 Islamic Studies > 22040304 Fiqh, Ushul Fiqh, Islamic Jurisprudence, and related science
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Mrs. Zura idah
Date Deposited: 12 Nov 2020 01:40
Last Modified: 12 Nov 2020 01:40
URI: http://etd.uinsyahada.ac.id/id/eprint/6045

Actions (login required)

View Item View Item