Lubis, Sarifuddin (2018) Pengaruh harga dan lokasi terhadap keputusan membeli pada UD.Usaha Lubis Panyabungan Kota. Undergraduate thesis, IAIN Padangsidimpuan.
Text
12 230 0163.pdf - Accepted Version Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike. Download (7MB) |
Abstract
Latar belakang masalah dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah harga dan lokasi berpengaruh terhadap keputusan membeli. Rumusan masalah dalam penelitian adalah apakah ada pengaruh positif secara parsial maupun secara simultan antara variabel atribut harga, lokasi berpengaruh terhadap keputusan membeli pada UD.Usaha Lubis Panyabungan Kota. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh secara parsial maupun simultan antara variabel atribut harga dan lokasi terhadap keputusan membeli pada UD.Usaha Lubis Panyabungan Kota. Pembahasan penelitian ini berkaitan dengan pemasaran produk.Sehubungan dengan itu, pendekatan yang dilakukan adalah teori teori yang berkaitan dengan pemasaran sebagai aspek atau bagian bagian tertentu dari keilmuan tersebut. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif deskriptif. Jenis data yang digunakan adalah data primer.Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah angket dengan skala likert, dalam hal ini angket di berikan pada responden konsumen UD.Usaha Lubis Panyabungan Kota. Kemudian diolah dengan bantuan SPSS 23,0.Hasil analisis penelitian menunjukan bahwa secara parsial variabel harga adalah thitung =1,684 dan ttabel 2,002 maka diperoleh thitung > ttabel atau 1,684 >2,002. Maka tidak memiliki pengaruh secara signifikan terhadap keputusan membeli. Secara parsial variabel lokasi thitung =0,635 dan ttabel =2,002. Jadi thitung > ttabel atau 0,635 > 2,002.Maka memiliki pengaruh secara signifikan terhadap keputusan membeli. Dengan R2 sebesar 0,799, pengaruh variabel harga dan lokasi memberikan kontribusi terhadap keputusan membeli adalah sebesar 79,9 persen. Sedangkan sisanya sebesar 20,1 persen disumbangkan oleh variabel lain yang tidak dimasukan dalam model penelitian ini. Adapun rumusan masalah dalam penelitian ini yaitu “apakah harga berpengaruh terhadap keputusan membeli pada UD.Usaha Lubis Panyabungan Kota. Dan tujuannya untuk mengetahui pengaruh yang signifikan antara harga dan lokasi terhadap keputusan membeli pada UD.Usaha Lubis Panyabungan Kota. Di dukung dengan teori teori yang berkaitan dengan bidang ilmu ekonomi t iniTentang manajemen pemasaran.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Supervisors: | Dr. H. Fatahuddin Aziz Siregar, M.Ag dan Nurul Izzah, M.Si |
Keywords: | Pengaruh Harga; Lokasi; Keputusan Membeli |
Subjects: | 15 COMMERCE, MANAGEMENT, TOURISM AND SERVICES > 1505 Marketing > 150501 Consumer-Oriented Product or Service Development |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Syariah |
Depositing User: | Ms Darmayanti Simamora |
Date Deposited: | 02 Apr 2020 00:54 |
Last Modified: | 10 Jul 2020 02:10 |
URI: | http://etd.uinsyahada.ac.id/id/eprint/123 |
Actions (login required)
View Item |