Siregar, Nur Asiah (2024) Penggunaan model project-based learning dalam meningkatkan hasil belajar siswa pada pembelajaran IPA Kelas IV di SD Negeri 0908 Desa Ramba Kecamatan Huristak Kabupaten Padang Lawas Kabupaten Padang Lawas. Undergraduate thesis, UIN Syekh Ali Hasan Ahmad Addary Padangsidimpuan.
Text
1820500032.pdf - Accepted Version Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike. Download (5MB) |
Abstract
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh rendahnya hasil belajar siswa pada pembelajaran IPA tentang sumber energi. Hal ini disebabkan karena kurangnya penggunaan model dan media yang tepat dalam proses pembelajaran sehingga menyebabkan capaian hasil belajar siswa tidak sesuai dengan yang diharapkan.Untuk mengatasi masalah tersebut,maka digunakanlah model pembelajaran yang menarik serta dapat merangsang keterampilan siswa dalam belajar berupa media-media pembelajaran pada materi sumber energi sehingga hasil belajar siswa tercapai secara maksimal. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hasil belajar siswa dalam pelajaran IPA di kelas IV SD Negeri 0908 desa Ramba Kecamatan Huristak Kabupaten Padang Lawas Penelitian ini merupakan penelitian Tindakan kelas.Penelitian ini dilaksanakan diSD Negeri 0908 desa Ramba Kecamatan Huristak KabupatenPadang Lawas dengan subjek penelitian di kelas IVberjumlah20siswa.Tekhnik pengumpulan data yang digunakan adalah tes dan wawancara.Hasil penelitian menunjukkan bahwa model ini belumpernahdigunakan dalam proses pembelajaran. Berdasarkan hasil tes yang telah dilakukan,hasil belajarsiswa dikategorikan meningkat dengan hasil nilai awal pada saat pra siklus jumlah siswa yang tuntas sebanyak 2 orang dan memperoleh persentase yang diperoleh sangat rendah dan setelah menerapkan model Project Based Learning dalam proses pembelajaran sebanyak dua siklus, maka pada siklus I pertemuan I jumlah siswa yang tuntas sebanyak 5 orang dengan persentase hasil belajar lebih besar dari pra siklus dan mengalami peningkatan pada siklus I pertemuan II yaitu sebanyak 11 orang siswa yang tuntas dengan Penelitian ini dilatarbelakangi oleh kemampuan hasil belajar siswa yang masih rendah dalam pembelajaran IPA materi sumber energi. Hal ini disebabkan kurangnya persentase jauh lebih meningkat dari pertemuan sebelumnya..Dilanjut pada siklus II pertemuan I jumlah siswa yang tuntas sebanyak 16 orang dengan persentase hasil belajar semakin meningkat.Penelitian selesai pada siklus II pertemuan I karena ketuntasan hasil belajar siswa telah mencapai ketuntasan yang lebihmaksimal dari pertemuan-pertemuan sebelumnya.berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan hasil belajar siswa mengalami peningkatan yang
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Supervisors: | Dr. Almira Amir, M.Si dan Nur Fauziah Siregar, M.Pd |
Keywords: | Hasil Belajar; Model Project-based Learning; Penggunaan; Pembelajaran IPA |
Subjects: | 13 EDUCATION > 1301 Education Systems > 130105 Primary Education 13 EDUCATION > 1302 Curriculum and Pedagogy > 130212 Science, Technology and Engineering Curriculum and Pedagogy |
Divisions: | Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah |
Depositing User: | Ms Fatimah Adzahro Ramadani Gaja |
Date Deposited: | 24 Sep 2024 01:38 |
Last Modified: | 24 Sep 2024 02:11 |
URI: | http://etd.uinsyahada.ac.id/id/eprint/10921 |
Actions (login required)
View Item |