Electronic Theses of UIN Syekh Ali Hasan Ahmad Addary Padangsidimpuan

Analisis SWOT dalan transaksi pembayaran menggunakan QRIS (studi kasus pada Swalayan 88 Padangsidimpuan)

Lubis, Syofwan Hamid (2023) Analisis SWOT dalan transaksi pembayaran menggunakan QRIS (studi kasus pada Swalayan 88 Padangsidimpuan). Undergraduate thesis, UIN Syekh Ali Hasan Ahmad Addary Padangsidimpuan.

[img] Text
1840100034.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (5MB)

Abstract

Permasalahan pada penelitian ini adalahadanya batasan minimal transaksi pembayaran untuk bisa menggunakan sistem pembayaran QRIS, rendahnya pembayaran transaksi menggunakan QRIS serta masih banyak konsumen yang belum tahu dan berlum bisa menggunakan QRIS. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apa saja faktor kekuatan, kelemahan, peluang dan ancaman pada sistem pembayaran QRIS. Pembahasan dalam penelitian ini berkaitan dengan pembayaran digitial atau non tunai/cashless berbasis QRIS. Sehubungan dengan itu pendekatan yang dilakukan adalah dengan teori teori yang berkaitan dengan, sistem pembayaran, QRIS dan SWOT. Analisis yang dilakukan dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan Analisis SWOT. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan metode analisis deskriptif. Peneliti melakukan penelitian pada Swalayan 88 Padangsidimpuan dengan menganalisis faktor internal dan faktor eksternal. Metode pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan tekhnik wawancara, kemudian di analisis dengan analisis SWOT menggunakan matriks SWOT, IFAS dan EFAS. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa falktor kekualtaln daln kelemalhaln memiliki totall skor 2,94, kalrenal totall skor di altals 2,5 beralrti ini mengidentifikalsikaln posisi internall paldal perusalhalaln begitu kualt. Talbel IFAlS menunjukkaln balhwal kekualtaln utalmal paldal pembayaran QIRS Di Swalayan 88 Padangsidimpuan aldallalh kualitas dari bar code yang mudah di scan dengaln skor 0,56. Kemudian halsil alnallisis palda falktor pelualng daln alncalmaln memiliki totall skor 3,19, menunjukkaln balhwal pelualng utalmal paldal penggunaan pembayaran QRIS aldallalh Mahasiswa GENBI sebagai sosialisator memiliki skor 0,56 karena mereka berperan aktif dalam hal ini.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Supervisors: Muhammad Isa, S.T., M.M. dan Ihdi Aini, M.E.
Keywords: QRIS; SWOT; Pembayaran
Subjects: 15 COMMERCE, MANAGEMENT, TOURISM AND SERVICES > 1503 Business and Management > 150307 Innovation and Technology Management
18 LAW AND LEGAL STUDIES > 1801 Law > 180127 Mu'amalah (Islamic Commercial & Contract Law) > 18012701 al-Bai’ (incl. al-Khiyar)
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Perbankan Syariah
Depositing User: Ms Fatimah Adzahro Ramadani Gaja
Date Deposited: 11 Sep 2023 07:18
Last Modified: 11 Sep 2023 07:18
URI: http://etd.uinsyahada.ac.id/id/eprint/9220

Actions (login required)

View Item View Item