Electronic Theses of UIN Syekh Ali Hasan Ahmad Addary Padangsidimpuan

Pengaruh motivasi dan disiplin terhadap kinerja karywan di PT. BAS (Barumun Agro Sentosa) di Padang Lawas Utara

Siregar, Mira Santika (2023) Pengaruh motivasi dan disiplin terhadap kinerja karywan di PT. BAS (Barumun Agro Sentosa) di Padang Lawas Utara. Undergraduate thesis, UIN Syekh Ali Hasan Ahmad Addary Padangsidimpuan.

[img] Text
1840200086.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (5MB)

Abstract

Kinerja karyawan merupakan hasil yang dapat dilakukan seseorang dalam suatu perusahaan agar tercapai tujian yang diinginkan suatu perusahaan. Motivasi adalah proses memengaruhi atau mendorong dari luar terhadap seseorang agar mereka mau melakukan sesuatu yang ditetapkan, dan disiplin sangat penting daam suatu perusahaan. masalah yang terjadi pada penelitian ini kurangnya motivasi dan disiplin terhadap kinerja karyawan di PT BAS (Barumun Agro Sentos) di padang lawas utara, karna masih ada diantara karyawan yang kurang mematuhi peraturan perusahaan. atau belum bisa bekerja seperti apa yang telah dipercayakan kepadanya. Adapun rumusan masalah dalam penelitian ini adalah apakah ada pengaruh motivasi dan disiplin terhadap kinrja karyawan di PT. BAS di padang lawas utara. Pembahasan pada penelitian ini berkaitan dengan bidang ilmu manajemen, dalam hal ini, pendekatan yang dilakukan adalah teori-teori yang berkaitan dengan motivasi, disiplin, kinerja karyawan, serta dalil al qur’an yang bekenaan dengan teori. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan menggunakan analisis regresi linier berganda. instrumen pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan angket dan dokumentasi. jumlah sampel 37 responden yang diambil dari seluru anggota populasi yaitu karyawan di PT. BAS (Barumun Agro Sentosa ) di padang lawas utara. Pengelohan data dibantu spss versi 23. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa berdasarkan uji persial (uji t) variabel motivasi dan disiplin, terdapat pengaruh motivasi dan disiplin terhadap kinerja karyawan di PT. BAS (Barumun Agro Sentosa) di padang lawas utara,hal tersebut dapat dibuktikan dengan variabel motivasi thitung>ttabel (2,697>1,687) Ho1 ditolak dan Ha1 diterima sementara variabel disiplin thitung > ttabel (5,699>1,687).

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Supervisors: Dra. Hj. Replita, M.Si dan Sry Lestari, S.H.I., M.E
Keywords: Motivasi; Disiplin dan kinerja karyawan
Subjects: 15 COMMERCE, MANAGEMENT, TOURISM AND SERVICES > 1503 Business and Management > 150305 Human Resources Management
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Syariah
Depositing User: Ms Fatimah Adzahro Ramadani Gaja
Date Deposited: 07 Nov 2023 03:58
Last Modified: 07 Nov 2023 03:58
URI: http://etd.uinsyahada.ac.id/id/eprint/9637

Actions (login required)

View Item View Item