Hasibuan, Nurhidayah (2020) Manajemen pengelolaan zakat pada Baznas Kabupaten Mandailing Natal. Undergraduate thesis, IAIN Padangsidimpuan.
Text
1530400001.pdf - Accepted Version Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike. Download (3MB) |
Abstract
Latar belakang masalah dalam penelitian ini adalah untuk melihat manajemen pengelolaan zakat pada Baznas Kabupaten Mandailing Natal apakah sudah tepat sasaran. Adapun rumusan masalah dalam penelitian ini adalah bagaimana manajemen pengelolaan, pengumpulan dan penyeluranzakat pada Baznas, Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana manajemen pengelolaan, penyaluran, pengumpulan zakat pada Baznas. Penelitian kualitatif yang bertujuan menggambarkan secara sistematis dan akurat mengenai peristiwa yang terjadi. Sumber data dalam penelitian ini adalah sumber data primer yaitu pengelola Baznas Kabupaten Mandailing Natal dan sumber data sekunder yaitu amil dan muzakki (penyalur zakat), mustahiq (penerima zakat), pengurus Baznas dan buku-buku. Tekhik pengumpulan data dalam penelitian ini yaitu observasi dan wawancara. Sedangkan tehnik uji keabsahan data dilakukan dengan triangulasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa penyaluran zakat pada Baznas Kabupaten Mandailing Natal dilakukan dengan cara diantar atau dikirim oleh para muzakki dan kemudian dibagikan dengan caradiantar atau disalurkan secara langsung kepada para mustahiq.Baznas juga bisa menerima proposal dari mustahiq yang ingin meminta bantuan baik itu untuk modal usaha, beasiswa, bedah rumah. Sedangkan pengelolaan zakat pada Baznas Kabupaten Mandailing Natal hampir mencapai target yang telah ditentukan.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Supervisors: | Drs. Agus Salim Lubis, M.Ag.dan Drs. Sholeh Fikri, M.Ag |
Keywords: | Pengelolaan Zakat |
Subjects: | 22 PHILOSOPHY AND RELIGIOUS STUDIES > 2204 Religion and Religious Studies > 220403 Islamic Studies > 22040304 Fiqh, Ushul Fiqh, Islamic Jurisprudence, and related science |
Divisions: | Fakultas Dakwah dan Ilmu Komunikasi > Manajemen Dakwah |
Depositing User: | Ms Darmayanti Simamora |
Date Deposited: | 03 Nov 2020 02:16 |
Last Modified: | 03 Nov 2020 02:16 |
URI: | http://etd.uinsyahada.ac.id/id/eprint/5939 |
Actions (login required)
View Item |