Electronic Theses of UIN Syekh Ali Hasan Ahmad Addary Padangsidimpuan

Usaha guru bimbingan konseling dalam membina akhlak siswa pada MAN 1 Padangsidimpuan

Siregar, Iskandara Muda (2011) Usaha guru bimbingan konseling dalam membina akhlak siswa pada MAN 1 Padangsidimpuan. Undergraduate thesis, IAIN Padangsidimpuan.

[img] Text
06 310 936.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (552kB)

Abstract

Penelitian ini mendeskripsikan rumusan masalah yaitu bagaimana usaha guru bimbingan konseling dalam pembinaan akhlak siswa MAN 1 Padangsidimpuan, apa kendala yang dihadapi dalam pembinaan akhlak siswa MAN 1 Padangsidimpuan. Berdasarkan rumusan masalah di atas maka tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui usaha guru bimbingan konseling dalam pembinaan akhlak siswa MAN 1 Padangsidimpuan dan untuk mengetahui kendala yang dihadapi dalam pembinaan akhlak siswa MAN 1 Padangsidimpuan. Penelitian ini adalah penelitian kualitatif deskriptif. Untuk mengumpulkan data yang dibutuhkan digunakan teknik dan alat pengumpulan data, yang terdiri dari observasi dan wawancara. Setelah dilakukan penelitian, diperoleh gambaran bahwa proses pembinaan akhlak siswa yang dilakukan oleh guru bimbingan dan koseling di MAN 1 Padangidimpuan berjalan dengan baik karena kerja sama yang baik terjalin antara guru bimbingan konseling dengan kepala sekolah dan guru bidang studi lainnya, sebagaimana diketahui bahwa akhlak siswa di MAN 1 Padangsidimpuan secara keseluruhan adalah baik. Dalam usaha pembinaan akhlak siswa guru bimbingan konseling di MAN 1 Padangsidimpuan melakukan langkah-langkah sebagai berikut: Memberikan layanan orientasi, Memberikan layanan konseling individu, Memberikan layanan konseling kelompok, Memberikan layanan pembelajaran. Berjalannya usaha pembinaan akhlak siswa di MAN 1 Padangsidimpuan tidak terlepas dari kendalakendala yang dihadapi oleh para guru bimbingan dan konseling, yang mana kebanyakan siswa tidak terbuka kepada guru atas permasalahan yang dihadapinya ditambah waktu yang digunakan oleh guru bimbingan konseling pada saat berlanjutnya jam pelajaran.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Supervisors: Syafnan dan Zulhammi
Keywords: Guru; pembinaan akhlak; bimbingan konseling
Subjects: 13 EDUCATION > 1303 Specialist Studies In Education > 130305 Educational Counselling
22 PHILOSOPHY AND RELIGIOUS STUDIES > 2204 Religion and Religious Studies > 220403 Islamic Studies > 22040305 Akhlaq, Tasawuf, and related science
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Users 10 not found.
Date Deposited: 20 Oct 2020 03:08
Last Modified: 20 Oct 2020 03:08
URI: http://etd.uinsyahada.ac.id/id/eprint/5803

Actions (login required)

View Item View Item