Harahap, Rika Damayanti (2012) Pengaruh lingkungan sosial terhadap jiwa keberagamaan remaja di kelurahan Napa Kecamatan Angkola Selatan. Undergraduate thesis, IAIN Padangsidimpuan.
Text
07 310 0182.pdf - Accepted Version Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike. Download (8MB) |
Abstract
Adapun rumusan masalah dalam penelitian ini adalah Bagaimana keadaan Lingkungan Sosial di Kelurahan Napa, Bagaimana gambaran keberagamaan remaja di kelurahan Napa,apakah ada pengaruh lingkungan sosial terhadap pelaksanaan keberagamaan remaja di kelurahan Napa Kecamatan Angkola Selatan . Sesuai dengan rumusan masalah maka tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui keadaan lingkungan sosial di kelurahan Napa, Untuk mengetahui gambaran keberagamaan remaja di kelurahan Napa, di analisa dengan metode deskriptif. Sedangkan untuk mengetahui pengaruh lingkungan sosial terhadap keberagamaan remaja di kelurahan Napa Kecamatan Angkola Selatan dianalisa dengan kuantitatif Penelitian ini digunakan dengan pendekatan kuantitatif, jumlah populasi dalam penelitian ini adalah 80 orang dan sampel yang diambil adalah seluruh populasi (80 orang) remaja ditetapkan sebagai objek penelitian, karna apabila subjeknya kurang dari 100 lebih baik diambil semua sehingga penelitiannya merupakan penelitian populasi. Instrumen pengumpulan data yang digunakan terdiri dari observasi, dan angket. Selanjutnya analisis data dilaksanakan secara statistik dengan menggunakan rumus korelasi product moment. Dari penelitian yang dilaksanakan diperoleh hasil temuan bahwa lingkungan sosial memiliki pengaruh yang signifikan terhadap pelaksanaan keberagamaan remaja di Kelurahan Napa Kecamatan Angkola Selatan yaitu dengan ditemukan angka korelasi r hitung = 0,858 dan r tabel 0,296 maka Ha diterima dan Ho ditolak, artinya ada pengaruh yang signifikan antara remaja di Kelurahan Napa Kecataman Angkola Selatan.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Supervisors: | Dra.Replita,M.Si dan Ali Amran,M.Si |
Keywords: | Lingkungan sosial, Jiwa keberagamaan remaja |
Subjects: | 22 PHILOSOPHY AND RELIGIOUS STUDIES > 2204 Religion and Religious Studies > 220403 Islamic Studies |
Divisions: | Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Pendidikan Agama Islam |
Depositing User: | Mrs. Zura idah |
Date Deposited: | 13 Oct 2020 04:42 |
Last Modified: | 13 Oct 2020 04:42 |
URI: | http://etd.uinsyahada.ac.id/id/eprint/5625 |
Actions (login required)
View Item |