Siregar, Rokia Hannum (2017) Upaya orangtua dalam memotivasi remaja melanjutkan pendidikan tinggi di Desa Gulangan Manggu. Undergraduate thesis, IAIN Padangsidimpuan.
Text
12 310 0199.pdf - Accepted Version Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike. Download (3MB) |
Abstract
Masalah dalam penelitian ini adalah Apakah ada pengaruh motivasi orangtua terhadap keberlangsungan pendidikan anak di Desa Gulangan Manggu, apa saja kendala yang ditemukan orangtua dalam memotivasi remaja melanjutkan pendidikan tinggi di Desa Gulangan Manggu dan bagaimana Orangtua mengatasi anak remajanya yang tidak berminat melanjutkan sekolah keperguruan tinggi di Desa Gulangan Manggu. Sedangkan yang menjadi tujuan untuk mengetahui apakah ada pengaruh motivasi orang tua terhadap keberlangsungan pendidikan anak di Desa Gulangan Manggu, untuk mengetahui kendala yang ditemukan orangtua dalam memotivasi remaja melanjutkan pendidikan tinggi di Desa Gulangan Manggu dan Untuk mengetahui bagaimana Orangtua mengatasai anak remajanya yang tidak berminat melanjutkan sekolah keperguruan tinggi di Desa Gulangan Manggu. bagi peneliti berguna sebagai syarat untuk mencapai gelar Sarjana Pendidikan Agama Islam (S.Pd) Pembahasan penelitian ini berkaitan dengan bidang ilmu fisikologi. Sehubungan dengan itu pendekatan yang dilakukan adalah teori yang berkaitan dengan motivasi orangtua dan Faktor-faktor yang mempegaruhi minat untuk melanjutkan ke perguruan tinggi. Untuk mengumpulkan data di lakukan wawancara langsung dengan informan penelitian secara kualitatif dan menganalisis dan membandingkannya secara deskriptif. Data yang di peroleh diolah secara kualitatif dan dianalisis secara deskriptif. Dari hasil penelitian yang di peroleh, ahirnya peneliti menyimpulkan bahwa usaha orangtua dalam memotivasi anak remajanya untuk melanjutkan ke perguruan tinggi masik kurang usaha karna yang saya teliti anak remaja di Desa Gulangan Manggu lebih banyak yang tidak melanjutkan ke perguruan tinggi, juga yang saya teliti setelah lulus tingkat SLTA banyak yang tidak melanjutkan dari pada yang melanjutkan
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Supervisors: | Nasruddin Hasibuan dan Erna Ikawati |
Keywords: | pendidikan Islam; memotivasi remaja |
Subjects: | 22 PHILOSOPHY AND RELIGIOUS STUDIES > 2204 Religion and Religious Studies > 220403 Islamic Studies |
Divisions: | Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Pendidikan Agama Islam |
Depositing User: | Ms. Suci Syahfifa Nasution |
Date Deposited: | 09 Oct 2020 02:00 |
Last Modified: | 09 Oct 2020 02:00 |
URI: | http://etd.uinsyahada.ac.id/id/eprint/5556 |
Actions (login required)
View Item |