Electronic Theses of UIN Syekh Ali Hasan Ahmad Addary Padangsidimpuan

Pengaruh pendekatan Open-Eded terhadap kreativitas siswa pada pokok bahasan pecahan di kels III SD Negeri 200117 Padangsidimpuan Utara

Hasibuan, Ainul Marhamah (2015) Pengaruh pendekatan Open-Eded terhadap kreativitas siswa pada pokok bahasan pecahan di kels III SD Negeri 200117 Padangsidimpuan Utara. Undergraduate thesis, IAIN Padangsidimpuan.

[img] Text
11 330 0090.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (3MB)

Abstract

Latar belakang dalam penelitian ini adalah kreativitas siswa yang masihkurang di kelas III SD Negeri 200117 Padangsidimpuan Utara. Rumusan masalahnya adalah apakah terdapat pengaruh yang signifikan pendekatan open-ended terhadap kreativitas siswa pada pokok bahasan pecahan di kelas III SD Negeri 200117 Padangsidimpuan Utara. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh yang signifikan pendekatan open-ended terhadap kreativitas siswa pada pokok bahasan pecahan di kelas III SD Negeri 200117 Padangsidimpuan Utara. Pembahasan penelitian ini barkaitan dengan pendekatan open-ended terhadap kreativitas siswa pada pokok bahasan pecahan di kelas III SD Negeri 200117 Padangsidimpuan Utara. Sehubungan dengan itu pendekatan yang dilakukan adalah teori-teori yang berkaitan dengan belajar dan pembelajaran matematika, pendekatan open-ended, kreativitas dan pokok bahasan pecahan. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan metode eksperimen jenis desain eksperimen one group pre test post test design. Populasi penelitian ini adalah kelas IIISD Negeri 200117 dan untuk sampelnya yaitu kelas III-C dengan mengunakan teknik non probability sampling dengan pemilihan sampel secara purposive sampling yang terdiri dari 31 siswa. Kemudian instrumen yang digunakan sebagai pengumpulan data adalah tes yangdiberikan dua kali, yaitu sebelum diberi perlakuan dan sesudah diberi perlakuan. Adapun teknik analisis datanya yaitu menggunakan rumus tes “t”. Berdasarkan hasil uji hipotesis rata-rata hasil pretest adalah 51,08 dan ratarata hasil postest adalah 78,78. Begitu juga dengan hasil tes “t” diperoleh thitung> ttabel = 11,67> 2,042 dengan taraf signifikan 5% (0,05) dan df = (N-1) = (31 – 1) = 30. Maka dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh yang signifikan dari pendekatan openended terhadap kreativitas siswa pada pokok bahasan pecahan di kelas III SD Negeri 200117 Padangsidimpuan Utara.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Supervisors: Lelya Hilda dan Ahmad Nizar Rangkuti
Keywords: pendekatan Open-Ended; kreativitas
Subjects: 13 EDUCATION > 1302 Curriculum and Pedagogy > 130208 Mathematics and Numeracy Curriculum and Pedagogy
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Tadris Matematika
Depositing User: Ms. Suci Syahfifa Nasution
Date Deposited: 31 Aug 2020 04:32
Last Modified: 31 Aug 2020 04:32
URI: http://etd.uinsyahada.ac.id/id/eprint/4588

Actions (login required)

View Item View Item