Electronic Theses of UIN Syekh Ali Hasan Ahmad Addary Padangsidimpuan

Upaya tokoh agama dalam membina kemampuan baca Al-Qur`an anak di Desa Sayurmatingi IV Kecamatan Sayurmatinggi Kabupaten Tapanuli Selatan

Nasution, Habibulloh (2017) Upaya tokoh agama dalam membina kemampuan baca Al-Qur`an anak di Desa Sayurmatingi IV Kecamatan Sayurmatinggi Kabupaten Tapanuli Selatan. Undergraduate thesis, IAIN Padangsidimpuan.

[img] Text
13 310 0009.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (3MB)

Abstract

Masalah yang dibahas dalam penelitian ini adalah bagaimana pembinaan kemampuan baca Al-Qur`an anak di Desa Sayurmatinggi IV Kecamatan Sayurmatinggi Kabupaten Tapanuli Selatan. Bagaimana pembinaan kemampuan baca Al-Qur`an di Desa Sayurmatinggi IV Kecamatan Sayurmatinggi Kabupaten Tapanuli Selatan?, Kendala apa yang dihadapi tokoh agama dalam membina kemampuan baca Al-Qur`an di Desa Sayurmatinggi IV Kecamatan Sayurmatinggi Kabupaten Tapanuli Selatan?. Apa upaya tokoh agama mengatasi kendala kemampuan baca Al-Qur`an anak di Desa Sayurmatinggi IV Kecamatan Sayurmatinggi Kabupaten Tapanuli Selatan?. Pelitian ini bertujuan untuk mengetahui pembinaan kemampuan baca Al-Qur`an di Desa Sayurmatinggi IV Kecamatan Sayurmatinggi Kabupaten Tapanuli Selata. Untuk mengetahui kendala yang dihadapi tokoh agama dalam membina kemampuan baca Al-Qur`an di Desa Sayurmatinggi IV Kecamatan Sayurmatinggi Kabupaten Tapanuli Selatan. Dan untuk mengetahui upaya tokoh agama mengatasi kendala kemampuan baca Al-Qur`an anak di Desa Sayurmatinggi IV Kecamatan Sayurmatinggi Kabupaten Tapanuli Selatan. Penelitian ini dilaksanakan di desa Sayurmatinggi IV Kecamatan Sayurmatinggi Kabupaten Tapanuli Selatan, sumber datanya adalah anak mengaji, tokoh agama/guru mengaji, orangtua dan kepala desa. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif lapangan dengan menggunakan metode diskriptif dan objek yang diteliti sesuai dengan apa adanya. Instrument pengumpulan data yang diguanakan yaitu wawancara dan observasi. Hasil Penelitian ini menunjukkan bahwa pembinaan kemampuan baca Al-Qur`an di desa Sayurmatinggi IV Kecamatan Sayurmatinggi Kabupaten Tapanuli Selatan, Upaya yang dilakukan tokoh agama membuat lembaga pendidikan nonformal pembelajaran baca Al-Qur`an, meminta dukungan masyarakat dalam pemberantasan buta kasara Al-Qur`an dan bekerja sama dengan pemerinta dalam memberantas buta aksara Al-Qur`an. Kendala yang dihadapi guru/tokoh agama dalam pembinaan kemampuan baca Al-Qur`an anak adalah latar belakang dan minat belajar anak, waktu belajar yang terlalu singkat, dan orangtua kurang memerhatikan anak, Upaya yang dilakukan untuk mengatasi kendala pembinaan kemampuan baca Al-Qur`an yaitu member pujian dan hadiah kepada anak yang lebih bagus bacaanya, mengaktifkan tutor sebaya dan.melakukan kerja sama dengan orangtua

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Supervisors: Nurfin Sihotang dan Ismail Baharuddin
Keywords: pendidikan Islam; tokoh agama; Al-Qur`an
Subjects: 22 PHILOSOPHY AND RELIGIOUS STUDIES > 2204 Religion and Religious Studies > 220403 Islamic Studies
22 PHILOSOPHY AND RELIGIOUS STUDIES > 2204 Religion and Religious Studies > 220403 Islamic Studies > 22040301 Al-Quran, Tafsir and related science
Depositing User: Ms. Suci Syahfifa Nasution
Date Deposited: 04 Aug 2020 03:58
Last Modified: 04 Aug 2020 03:59
URI: http://etd.uinsyahada.ac.id/id/eprint/3936

Actions (login required)

View Item View Item