Sari, Ardilla (2020) Jual beli buah pinang di Kelurahan Wek-I Panyanggar Kecamatan Padangsidimpuan Utara ditinjau dari Fiqh muamalah. Undergraduate thesis, IAIN Padangsidimpuan.
Text
1410200008.pdf - Accepted Version Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike. Download (3MB) |
Abstract
Jual beli merupakan sebagai sebuah kegiatan dagang yang dilakukan dengan cara mempertukarkan barang yang satu dengan barang yang lain. Praktek tersebut masih di terapkan di Kelurahan Wek- I Panyanggar. Tak jarang mereka melakukan transaksi tersebut untuk memenuhi kebutuhan hidup sehari-hari. Adapun masalah yang tertuang dalam skripsi ini yaitu bagaimana transaksi jual beli tanpa adanya takaran dan harga yang sudah di tetapkan di KelurahanWek- I Panyanggar ? Dan bagaimana tinjauan fiqh muamalah terhadap jual beli buah pinang di Kelurahan WekI Panyanggar Kecamatan Padangsidimpuan utara ? Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriftif dalam pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu observasi, dan wawancara, Adapun penelitian ini dilakukan selama 5 bulan dan Lokasi penelitian mengambil tempat di KelurahanWek-I Panyanggar Kecamatan Padangsidimpuan utara. Hasil penelitian tersebut bahwa transaksi jual beli yang dilakukan masyarakat Wek-I panyanggar kecamatan Padangsidimpuan utara belum sesuai dengan ketentuan fiqh muamalah. Dalam Fiqh Muamalah dipersyaratan objek transaksi harus terlihat, terkhusus melalui berat dan harga . Sedangkan yang terjadi dikalangan masyarakat hanya dengan menyerahkan buah pinang seberat 1 karung dengan harga Rp.165000 tanpa adanya takaran atau timbangan.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Keywords: | Jual beli; Buah; Mempertukarkan Barang |
Subjects: | 18 LAW AND LEGAL STUDIES > 1801 Law > 180127 Mu'amalah (Islamic Commercial & Contract Law) > 18012701 al-Bai’ (incl. al-Khiyar) |
Divisions: | Fakultas Syariah dan Ilmu Hukum > Hukum Ekonomi Syariah |
Depositing User: | Mr. Muhammad Ihsan Ritonga |
Date Deposited: | 30 Jun 2020 02:27 |
Last Modified: | 30 Jun 2020 02:27 |
URI: | http://etd.uinsyahada.ac.id/id/eprint/2510 |
Actions (login required)
View Item |