Electronic Theses of UIN Syekh Ali Hasan Ahmad Addary Padangsidimpuan

Upaya guru dalam meningkatkan kompetensi pengetahuan siswa melalui strategi pembelajaran kooperatif tipe grup investigations pada pembelajaran tematik di Sekolah Dasar Negeri 100205 Desa Sibongbong Kecamatan Angkola Selatan Kabupaten Tapanuli Selatan

Saputra, Fahruddin (2023) Upaya guru dalam meningkatkan kompetensi pengetahuan siswa melalui strategi pembelajaran kooperatif tipe grup investigations pada pembelajaran tematik di Sekolah Dasar Negeri 100205 Desa Sibongbong Kecamatan Angkola Selatan Kabupaten Tapanuli Selatan. Undergraduate thesis, UIN Syekh Ali Hasan Ahmad Addary Padangsidimpuan.

[img] Text
1820500135.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (16MB)

Abstract

Latar belakang masalah penelitian ini adalah kompetensi pengetahuan siswa rendah, guru masih menerapkan Strategi/Model pembelajaran konvensional seperti model ceramah sehingga proses pembelajaran masih pasif dan yang aktif hanya yang mengerti dengan materi, masih banyak guru belum menggunakan variasi dalam pembelajaran sehingga siswa mudah bosan di dalam kelas.Maka, perlu adanya perubahan pelaksanaan strategi pembelajaran di kelas melalui penggunaan strategi kooperatif tipe grup invesstigation dalam proses pembelajaran. Dari hasil penelitian ini, hasil belajar instrumen observasi yang dilakukan adanya peningkatan disetiap sesi yang dilaksanakan. Pada siklus I pertemuan I ini dari 20 item sebanyak 14 item yang terlaksana dengan persentase 70% termasuk dalam kategori baik. Sedangkan pada observasi siswa berjumlah keseluruhan 757,9 dengan persentase 58 %% dengan kriteria cukup. Pada siklus I pertemuan II ini dari 20 item sebanyak 16 item yang terlaksana dengan persentase 80 % termasuk dalam kategori baik. Sedangkan pada observasi siswa berjumlah keseluruhan sebanyak 899,6 dengan persentase 69,2 % dengan kriteria cukup. pada siklus II pertemuan I ini dari 20 item hanya 17 item yang terlaksana dengan persentase 85% termasuk dalam kategori sangat baik.dan lembar observasi siswa berjumlah keseluruhan sebanyak 1.033,1,dengan persentase sebanyak 79,46 % dengan kategori baik.dan pada siklus II pertemuan II dari 20 item observasi guru yang terlaksana sebanyak 18 dengan persentase 90% dan pada lembar observasi siswa total keseluruhan nilai yang diamati dari 12 aspek adalah 1.058 dengan persentase 81,38 % dan kategori baik. Sedangkan dari test yang diujiakan pada siswa dapat dilihat dari hasil test yang diujikan pada siklus I pertemuan I dan siklus II pertemuan II. Dibuktikan dengan adanya peningkatan nilai free test yang diujikan sebanyak 38,475 dari 13 jumlah siswa kelas V. Skor yang dicapai dalam penelitian ini sudah mencapai indikator.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Supervisors: Dra. Asnah, M.A dan Ade Suhendra, S.Pd.I., M.Pd.I
Keywords: Strategi pembelajaran; Kompetensi pengetahuan; Strategi kooperatif tipe grup investigation
Subjects: 13 EDUCATION > 1301 Education Systems > 130105 Primary Education
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Depositing User: Ms Fatimah Adzahro Ramadani Gaja
Date Deposited: 15 May 2024 08:52
Last Modified: 15 May 2024 08:52
URI: http://etd.uinsyahada.ac.id/id/eprint/10469

Actions (login required)

View Item View Item